Banyaknya warna cat besi seharusnya memudahkan siapa saja untuk menemukan warna yang tepat. Meskipun begitu, kesalahan umum dalam memilih warna cat besi masih saja sering dilakukan. Kesalahan ini bisa berakibat…
Tanpa adanya cat primer, besi akan mudah berkarat. Namun, cara menggunakan primer untuk melindungi besi dari karat tidak boleh sembarangan. Oleh karena itu, Anda tidak boleh menyepelekan penggunaan cat primer…
Ingin furnitur atau struktur besi minimalis di rumah tampil memukau dalam waktu lama? Beberapa pilihan warna cat besi minimalis yang tahan lama ini bisa menjadi solusinya. Dalam dunia desain, warna…
Pagar adalah wajah utama rumah Anda, tapi bagaimana jika permukaannya berkarat? Anda pastinya akan malu. Meskipun Anda sudah mengecat pagar, tanpa perawatan lanjutan karat bisa saja muncul. Menghindari karat dan…
Bosan dengan warna-warna netral khas minimalis pada struktur besi di rumah? Anda bisa mengubahnya menjadi lebih fresh dengan memilih warna cat besi outdoor yang cocok untuk rumah tropis. Ya, warna-warna…
Sangat menjengkelkan ketika selesai mengecat besi, lapisannya kemudian mengelupas. Menghindari efek tersebut, tips mencegah cat besi mengelupas setelah diaplikasikan dalam artikel ini akan Anda butuhkan. Cat besi yang mengelupas membuat…
Hati-hati membersihkan permukaan besi dengan finishing glossy! Salah melakukannya justru akan membuat karat cepat muncul. Apalagi jika Anda menggunakan air yang dianggap bisa membersihkan kotoran pada permukaan secara maksimal. Menyiramkan…
Menentukan jenis cat untuk pagar besi minimalis di rumah bisa menjadi PR yang menyulitkan. Bagaimana tidak, Anda harus memilih warna, kualitas dan cara menggunakannya yang mudah. Untuk itulah Anda membutuhkan…
Iklim Indonesia yang lembab membuat Anda harus waspada pada karat yang muncul pada besi outdoor. Semua tips melindungi besi outdoor dari karat perlu Anda coba untuk mempertahankan furnitur besi di…
Terkadang, warna memiliki cara unik untuk membangkitkan perasaan tertentu. Sebuah kombinasi yang sederhana, namun begitu kuat. Warna mampu menciptakan koneksi emosional yang tak tergantikan. Berikut dua warna favorit customer Orchid 2024.
KX 104 Black Matte
Warna hitam seringkali dianggap klasik—kuat, dan penuh karakter. KX 104 Black Matte adalah pilihan sempurna untuk Anda yang mencari warna hitam klasik dengan hasil akhir matte yang modern. Warna ini cocok digunakan pada kayu maupun besi, memberikan kesan sederhana namun berkelas. Black Matte menjadi favorit karena fleksibilitasnya—ideal untuk furnitur minimalis, pagar besi, atau pintu kayu yang membutuhkan tampilan tegas dan tahan lama. Anda bisa mengaplikasikan pada pagar besi yang menghadap jalanan, atau pintu kayu di rumah bergaya tropis—Black Matte menciptakan kesan tegas namun tetap hangat.
Dengan daya tahan tinggi terhadap cuaca, KX 104 Black Matte tidak hanya memberikan estetika yang elegan, tetapi juga perlindungan ekstra pada permukaan yang Anda cat. Tidak berlebihan jika warna ini menjadi favorit pengguna Orchid Enamel Paint selama bertahun-tahun.
Kombinasi manis Pink Ice Cream
Warna ini tidak tercantum dalam color swatch. Warna ini lahir dari kombinasi sempurna antara RX 102 Traffic Red dan WX 101 White, dengan rasio 4:1 yang menciptakan rona lembut seperti es krim stroberi. Pink Ice Cream adalah warna yang membawa keceriaan dan kelembutan sekaligus, ideal untuk menonjolkan sisi playful pada ruang hidup Anda.
Bayangkan dinding kayu pada ruang bermain anak, atau aksen dekorasi untuk furnitur outdoor yang membawa kesegaran baru. Pink Ice Cream tak hanya sekadar warna, tetapi juga simbol kebebasan berekspresi dan imajinasi tanpa batas.